Kemungkinan Gading Rujuk dengan Gisel, Ini Komentar Roy Marten

Pernita Hestin Untari, Jurnalis
Rabu 17 Juni 2020 08:38 WIB
Gading Marten dan Gisella Anastasia saat masih bersama (Foto: Instagram Gading)
Share :

JAKARTA - Gading Marten dan Gisella Anastasia resmi bercerai pada 23 Januari 2020. Meskipun sudah bercerai keduanya masih rukun dan kerap kali terlihat bersama mendampingi sang anak Gempita Nora Marten dalam beberapa kesempatan.

Sontak keduanya kerap diisukan kembali rujuk demi sang buah hati. Soal kemungkinan rujuk, ayah Gading, Roy Marten mengungkapkan bahwa ia tidak ingin terlalu banyak berkomentar tentang hal tersebut. Ia menyerahkan semua pilihan kepada anaknya.

Baca Juga:

Main Youtube, Cara Roy Marten Dekati Gading

Terjun ke Ranah YouTube, Roy Marten Beberkan Alasannya

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya