Permasalahan antara Raul Lemos dengan Aurel dan Azriel Hermansyah diketahui berawal ketika momen lebaran pada Mei 2020. Awalnya Aurel mengomentari unggahan Instagram Krisdayanti.
Ia mengucapkan selamat lebaran sekaligus mengatakan bahwa sang ibunda tak membalas pesan WhatsApp-nya. Kemudian Raul Lemos mengisyaratkan tidak menyukai sikap Aurel tersebut melalui Insta Storynya.
"Si Maria ini lucu sekali. Kalau ada hal-hal yang berhubungan dengan pansos, komunikasi lewat sosmed untuk menyudutkan orang lain," tulis Raul Lemos.
(LID)