Lagu Keke Bukan Boneka Picu Masalah, Rio Ramadhan Tegur Kekeyi

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Jum'at 05 Juni 2020 13:44 WIB
Kekeyi dan Rio Ramadhan (Foto: Instagram Rio Ramadhan)
Share :

JAKARTA - Kekeyi mendapat teguran dari mantan kekasihnya, Rio Ramadhan usai lagu Keke Bukan Boneka memicu masalah. Rio mengingatkan Kekeyi untuk tidak lagi mendaur ulang karya orang lain.

“Kemarin aku sempat bilang sama Kekeyi, kalau bikin video atau segala macam, jangan ada unsur terkait orang lain,” jelas Rio Ramadhan di kawasan Tendean, Jakarta baru-baru ini.

Rio Ramadhan pribadi sepakat bila lagu Keke Bukan Boneka dianggap plagiat. Mengingat lirik lagu tersebut memiliki kemiripan dengan lagu Aku Bukan Boneka yang pernah dipopulerkan Rinni Wulandari.

Baca Juga:

Rio Ramadhan Heran Keke Bukan Boneka Bisa Trending di YouTube

Ratu Rizky Nabila Buka Suara Soal Hubungan dengan Mantan Pacar Kekeyi

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya