“Insya Allah sekarang sudah hijrah. Doakan Roro tetap istiqomah untuk terus berjalan di rel yang baik,” kata wanita 30 tahun.
Roro juga berjanji, dirinya kelak akan memberikan contoh positif bagi orang-orang yang mengidolakannya. Bagi Roro, langkah berhijrah setidaknya jadi awal untuk menebar aura positif bagi orang-orang terdekat sekaligus penggemar.
“Tentunya untuk membawakan dampak positif untuk teman-teman semua,” tandasnya.
(aln)