Kenangan Ashanty, Disebut Anak Angkat hingga Tak Dilirik Cowok

Vania Ika Aldida, Jurnalis
Senin 20 April 2020 11:27 WIB
Ashanty (Foto: Instagram @ashanty)
Share :

Meskipun begitu, Ashanty rupanya memiliki tekad yang kuat untuk berubah. Ia mengungkapkan melakukan diet keras demi membentuk tubuh yang sehat dan ideal.

“Manusia berubah, dan itu pasti!! Akhirnya dulu diet gila-gilaan sampai pernah kurusnya banget-banget. Kalau lihat foto zaman itu malu rasanya hehe ehh tiba-tiba tiap hamil bunda naik 28 kilogram,” lanjutnya.

Menurutnya, bentuk tubuh seseorang merupakan ciptaan Tuhan sehingga kita tak berhak melakukan penilaian terhadap tubuh seseorang.

“Lagian bagus jelek kita semua ciptaan Allah dan harus kita syukuri itu. Mau ngapain-ngapain buat lebih cantik asal kita nyaman itu hak setiap orang,” pungkasnya.

(edh)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya