Putuskan Hijrah, Roro Fitria Tak Lagi Percaya Barang Klenik

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Jum'at 03 April 2020 18:00 WIB
Roro Fitria (Foto: Adiyoga/Okezone)
Share :

Selebgram Rica Andriani, Istri Kapolsek Kembangan yang Dicopot

“Satu hal nilai positif tentang agama yang saya dapat di dalam rutan adalah apapun yang terjadi di dalam dunia ini semua sudah tercantum di dalam kitab. Jadi entah sial atau apapun itu sudah takdir dari Allah,” tuturnya.

Roro Fitria memutuskan hijrah setelah menerima cobaan bertubi-tubi pada 2018. Usai tertangkap narkoba, Roro harus menerima kenyataan sang ibu berpulang ke pangkuan Tuhan.

Hal itulah yang kemudian mendorong Roro Fitria untuk berhijrah. Roro percaya, kekuatan doa dari anak bisa memberikan tempat terbaik bagi orangtua di surga.

(LID)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya