Bercerai, Jenita Janet Pecat Suami sebagai Manajer

Lintang Tribuana, Jurnalis
Kamis 30 Januari 2020 16:15 WIB
Jenita Janet (Foto: Dok Okezone)
Share :

"Sekarang juga saya mencoba untuk membangun semuanya dari nol," kata Alief.

Seperti diketahui, Jenita Janet telah berumah tangga dengan Alief Hedy Nurmaulid selama 9 tahun. Pedangdut itu kemudian menggugat cerai sang suami yang juga merupakan manajernya pada 3 Desember 2019.

(sus)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya