GFRIEND Tampil di Indonesia, Penggemar: Eea, Eea!

Rena Pangesti, Jurnalis
Senin 11 November 2019 08:57 WIB
GFriend di Jakarta (Foto: Rena/Okezone)
Share :

Menyapa penggemar, GFRIEND yang diwakili sang leader, Sowon memperkenalkan diri dan anggotanya. "Hai, kami GFRIEND," ujar enam personel tersebut.

Pelantun Sunrise itu juga mengungkapkan kebahagiaan mereka bisa hadir kembali ke Indonesia. "Setiap kali datang ke sini yang paling diingat adalah penggemar kami," ujar Sowon.

Ia menambahkan, "Terima kasih telah mengundang kami."

Kemeriahan penampilan GFRIEND memang telah diprediksi. Pasalnya banyak yang berharap jika girlband yang debut tahun 2015 itu bisa ke Indonesia saat mereka melakukan live di salah satu e-commerce beberapa bulan lalu.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya