Rilis Lagu Akustik, Powerslaves Ingin Tunjukkan Kematangan Dalam Bermusik

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Kamis 17 Oktober 2019 19:14 WIB
Powerslaves (Foto: Okezone)
Share :

Sementara dari segi muatan materi lagu, single Kau dan Aku tetap mengandung makna seperti versi terdahulu. Dimana para personel Powerslaves ingin menggambarkan rasa cinta yang ada di bumi dan langit tidak lepas dari peran serta Tuhan.

Baca Juga: Peserta Indonesian Idol 2019 Mirip Ashanty, Anang Hermansyah Langsung Terpukau

"Lagu ini lebih kepada tentang proses penciptaan rasa cinta di hati setiap manusia. Terjadinya penyatuan dua jiwa yang sungguh ajaib yang tidak akan pernah lepas dari kekuasaan Tuhan di bumi dan di langit," papar Heydi Ibrahim.

Single 'Kau dan Aku' versi akan dirilis 24 Oktober 2019 dan dapat dinikmati melalui semua layanan platform digital. Saat ini, lagu yang diambil dari album self-titled rilisan 2001 ini sudah memasuki tahap mixing dan mastering.

(edh)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya