Dituding Hanya Mesra dengan Raffi di Depan Kamera, Nagita Slavina: Bodo Amat

Lintang Tribuana, Jurnalis
Sabtu 05 Oktober 2019 20:06 WIB
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina (Foto: Instagram/@raffinagita1717)
Share :

"Emang kita enggak romantis sebenarnya. Jadi ya, kalau lagi ingin romantis, ya aku romantis. Kalau ingin manja-manjaan, ya aku manja-manjaan sama dia," jelas Raffi.

Pemberitaan ini awalnya muncul ketika asisten Nia Ramadhani, Theresa Wienathan mengunggah percakapan Whatsapp dengan temannya di Insta Storynya. Akun gosip Instagram berita_gosip kemudian mengunggahnya kembali bukti percakapan itu pada 2 Oktober 2019.

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya