Niatan untuk berhijab memang sudah lama dimiliki oleh Elly Sugigi.
Baca Juga:Disebut Pelakor, Elly Sugigi Minta Istri Aldo Koreksi Diri
Namun sayangnya ia selalu terhalang oleh alasan karena ia takut rezekinya terhenti karena berhijab.
"Udah lama niatnya dari ibu saya sebelum meninggal juga keluarga saya udah bilang suruh nutup diri karena keluarga saya semuanya sudah syar'i tapi kan kebutuhan saya masih cari uang," lanjutnya.