Perjalanan Karier Suzzanna Selama 58 Tahun Berkarya

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Minggu 28 Juli 2019 08:01 WIB
Suzzanna (Foto: Instagram Suzzanna Official)
Share :

Sayangnya, Suzzanna memilih untuk menghentikan karier filmnya di tahun 1990-an. Namun, di 2003, Suzzanna kembali tampil untuk bermain dalam judul sinetron, yakni Selma dan Ular Siluman, serta Misteri Sebuah Guci.

Setelahnya, Suzzanna diketahui kembali memilih untuk vakum, hingga munculnya sebuah film garapan sutradara Koya Pagayo, berjudul Hantu Ambulance, di Februari 2008.

Baca Juga:

Bikin Salah Fokus, Ini 4 Foto Vulgar dan Sexy Kimi Hime

Saat Arumi Kenakan Busana Adat Jawa Timur, Cantiknya

Dalam film tersebut, Suzzanna didapuk untuk memerankan tokoh Widya, yang merupakan nenek dari Rano, yang diperankan oleh Dimas Andrean. Sayang, penampilan Suzzanna dalam Hantu Ambulance merupakan karier terakhirnya sebelum menghembuskan napas terakhir pada 15 Oktober 2008, akibat diabetes.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya