Aktor Eddy Riwanto Tutup Usia Usai Salat Asar

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Senin 29 April 2019 23:36 WIB
Eddy Riwanto (Foto: Ist)
Share :

"Pas giliran mau take, beliau dibangunin kok diam saja. Terus langsung dibawa ke RS Melia di Cibubur," lanjut Lili.

Eddy Riwanto sempat mendapatkan pertolongan pertama setibanya di rumah sakit. Sayang, nyawa Eddy tidak tertolong dan dinyatakan meninggal dunia.

"Di UGD beliau masih dipompa namun sudah tidak bernyawa," pungkas Lili Sunawati.

Eddy Riwanto tercatat pernah bermain dalam beberapa film lawas. Diantaranya seperti Kemilau Kemuning Senja (1980), Ketika Cinta Telah Berlalu(1989) Titisan Si Pitung (1989), dan Perawan Metropolitan (1991).

Namun belakangan, Eddy Riwanto lebih aktif beradu peran di dunia sinetron.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya