Pose Fotonya Hujan Kritik, Kartika Putri Beri Klarifikasi

Hana Futari, Jurnalis
Selasa 27 November 2018 10:33 WIB
Kartika Putri (Foto: Instagram)
Share :

JAKARTA – Aktris Kartika Putri kembali menerima berbagai kritik atas unggahan di Instagramnya. Pasalnya, dalam salah satu foto di Instagram, Kartika memperlihatkan sebuah pose yang tak biasa, Senin (26/11/2018).

Dalam foto tersebut, Kartika yang memasang tampang datar, nampak menoleh ke arah kamera. Tak sendiri, dalam foto tersebut istri Habib Usman Bin Yahya itu terlihat tengah bersama ibu dan kakak iparnya.

Sayangnya, ekspresi datar Kartika diartikan berbeda oleh para warganet. Pose tersebut dinilai tidak cocok dengan kepribadian Kartika yang sudah berhijrah dan semakin mendalami ajaran agama islam.

 

Baca Juga: Ogah Dipoligami, 4 Selebriti Wanita Ini Pilih Bercerai

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya