Bilqis Boros Beli Mainan, Ayu Ting-Ting Cuek

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Selasa 06 November 2018 02:32 WIB
Ayu Ting Ting (Foto: Instagram)
Share :

JAKARTA - Putri Ayu Ting-Ting, Bilqis Khumaira Razak saat ini sedang gemar mengoleksi mainan. Kata sang ibu, perhatian Bilqis tengah tertuju pada satu jenis mainan yang saat ini memang tengah viral.

"Sekarang lagi suka LOL, itu boneka yang kecil-kecil," kata Ayu Ting-Ting di kawasan Cengkareng, Jakarta, Senin (5/11/2018).

Jenis mainan LOL sendiri sempat dipopulerkan oleh Ria Ricis lewat salah satu kontennya di YouTube.

 

Baca Juga: Garap Video Klip Baru, Ayu Ting-Ting Ogah Dianggap Tiru K-Pop

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya