Nicki Minaj Tunda Tur Amerika Karena Penjualan Tiket Melempem, Benarkah?

Nur Chandra Laksana, Jurnalis
Kamis 23 Agustus 2018 12:17 WIB
Nicki Minaj (Foto: Reuters)
Share :

Di sisi lain, baru-baru ini Nicki pun mengunggah sebuah video yang menjelaskan alasan dia menunda tur tersebut. Ia menyangkal jika penjualan tiket menjadi alasannya menunda tur tersebut.

“Semua ini terjadi karena saya mendorong peluncuran album saya ke belakang selama dua bulan. Selain itu, saya baru saja selesai menulis dan merekam lagu beberapa jam sebelum album itu keluar,” katanya.

Baca Juga: Natasha Wilona Disebut Tua oleh Netizen, Begini Dukungan Verrel Bramasta

“Jadi, sekarang saya hanya tidak punya waktu untuk berlatih dan berada di waktu yang tepat untuk memberi kalian pertunjukan yang spektakuler. Jamie King dan saya telah bekerja tanpa lelah untuk memberi kalian pertunjukan terbaik dalam hidup saya, dan Saya benar-benar minta maaf, tapi itu akan sepadan," pungkasnya.

(LID)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya