Percaya Penuh, Ibunda Restui Perceraian Nafa Urbach dengan Zack Lee

Rima Wahyuningrum, Jurnalis
Senin 16 Oktober 2017 13:30 WIB
Nafa Urbach (Foto: Instagram)
Share :

JAKARTA - Perpisahan Nafa Urbach dan Zack Lee telah diketahui pihak keluarga. Ibunda Nafa ikut andil dalam kelengkapan berkas yang diajukan oleh putrinya untuk bercerai di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.

Sandy Arifin sebagai pengacara Nafa menjelaskan bahwa orangtua kliennya tersebut memberikan sebuah surat kepada majelis hakim sebagai berkas tambahan. Surat tersebut berisi tentang keterangan mengetahui proses sidang cerai putrinya.

(Baca Juga: Datangi Polda Metro Jaya, Farhat Abbas Selidiki Mobil Mewah Raffi Ahmad)

(Baca Juga: Hakim Masih Musyawarah, Nafa Urbach dan Zack Lee Gagal Cerai)

Berkas tersebut diberikan pada tahap sidang ketiga yang berlangsung hari ini, Senin (16/10/2017) di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya