"Jadi hari ini gua merilis satu buah singel di mana singel ini akan diikuti oleh sebuah album. Nama singel dan albumnya kebetulan sama, Nostalgia. Yang spesial dari singel ini saya bekerja sama sama Korean Tourism Organization dan membuat videoklip di Korea dengan bentuk semacam short movie," jelasnya.
- Baca Juga: Tak Mau Kalah dengan Lee Min Ho, Calvin Jeremy Rawat Wajah Jelang ke Korea
"Lagunya sendiri kan empat menit, videoklipnya enam menit jadi ini benar-benar menceritakan tentang apa sih nostalgia saat pacaran terus putus itu," pungkasnya.
(edh)