Suryono Jadi Buronan, Bella Shofie Enggan Komentar

Lidya Hidayati, Jurnalis
Selasa 24 Mei 2016 23:41 WIB
Bella Shofie (Foto: Okezone)
Share :

Berbulan-bulan digantung oleh suami yang ingin diceraikannya diakui Bella membuatnya lelah. Hal ini pun dijadikannya pelajaran, dengan harapan dirinya tak akan pernah lagi bercerai di kemudian hari jika suatu saat menikah lagi.

“Aku capek sih sebenarnya. Makanya dalam hati aku satu hal yang tidak mau aku ulangi lagi dan mudah-mudahan tidak terulang adalah perceraian,” sambung Bella.

(Baca juga: FOTO: Salah Eja Bahasa Inggris, Bella Shofie Panen Hujatan )

Di sisi lain, ini bukan lah pertama kalinya Suryono terlilit masalah hukum dan penipuan. Januari 2016 lalu, pengusaha asal Jayapura ini harus berurusan dengan kepolisian setelah seorang pria bernama Modaki karena memberikan cek palsu senilai Rp488 juta.

(edh)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya