Suryono Jadi Buronan, Bella Shofie Enggan Komentar

Lidya Hidayati, Jurnalis
Selasa 24 Mei 2016 23:41 WIB
Bella Shofie (Foto: Okezone)
Share :

JAKARTA – Suryono, pengusaha sekaligus suami Bella Shofie kembali dikabarkan menjadi buronan polisi. Suryono dituduh telah melakukan penipuan pada seorang klien dan kini tengah menjadi incaran aparat penegak hukum.

Mengetahui sang suami kembali terlibat kasus hukum, Bella Shofie malah enggan berkomentar. Alih-alih mengomentari masalah yang menjerat suaminya, Bella malah membahas soal perceraian mereka.

(Baca juga: FOTO: Anak Angkat Bella Shofie Banjir Pujian Netizen)

“Aku enggak tahu sampai kapan, dari bulan satu kan, semua belum kelar. Sudah lima bulan, masih digantung-gantung kayak gini, belum selesai,” kata Bella dilansir Go Spot.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya