Pabrik Sritex telah ditutup per 1 Maret 2025. 10.665 pekerja pun terkena Pemutusan Hubungan Kerja (PHK). Hal ini pun diperkuat dengan pernyataan Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja (Disperinaker) Kabupaten Sukoharjo.
Baca juga: Kaleidoskop 2024: Runtuhnya Sritex
Disampaikan bahwa seluruh karyawan PT Sri Rejeki Isman Tbk (Sritex) akan berhenti bekerja mulai Maret. "Intinya PHK dan telah diputuskan tanggal 26 Februari," kata Kepala Disperinaker Sukoharjo, Sumarno.
Baca juga: Fakta-Fakta PT Sritex Liburkan Ribuan Karyawan
Kabar ini pun sangat mengejutkan karena ada banyak rencana dalam menyelamatkan Sritex. Oleh karena itu, Okezone telah merangkum fakta menarik terkait akhir Sritex yang tutup dan mem-PHK 10.665 pekerja. Selengkapnya simak dalam Infografis.
#PHK Sritex #Sritex Tutup #Pabrik Sritex Tutup #Sritex
(rik)