Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Nikita Mirzani Kangen Liburan Bareng Anak: Aku Udah Buluk di Penjara 

Ravie Wardani , Jurnalis-Jum'at, 26 September 2025 |12:04 WIB
Nikita Mirzani Kangen Liburan Bareng Anak: Aku Udah Buluk di Penjara 
Nikita Mirzani
A
A
A

JAKARTA - Nikita Mirzani mengaku kangen liburan bareng anak-anaknya setelah tersandung kasus dugaan pemerasan dan tindak pidana pencucian uang (TPPU) yang membuatnya mendekam di penjara selama tujuh bulan terakhir. 

Hal ini diungkapkan Nikita setelah menjalani sidang lanjutan kasus tersebut di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan pada 25 September 2025. 

Dia mengatakan kalau kerinduan itu sudah lama dirasakan, terutama di waktu kosongnya selama di penjara. Kenangan manis bersama ketiga anaknya pun kerap muncul dalam benak sang aktris. 

"Iya, aku mau liburan. Aku sudah capek, aku buluk di dalam penjara," tutur Nikita Mirzani. 

"Sama anak-anak, pasti dong," sambungnya. 

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement