Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

7 Penyanyi dan Band Indonesia yang Punya Riders Sederhana, Tak Aji Mumpung

Ravie Wardani , Jurnalis-Selasa, 15 Juli 2025 |15:01 WIB
7 Penyanyi dan Band Indonesia yang Punya Riders Sederhana, Tak Aji Mumpung
7 Penyanyi dan Band Indonesia yang Punya Riders Sederhana, Tak Aji Mumpung (Foto: IG Ari Lasso)
A
A
A

6. Tulus

Tulus dikenal dengan riders yang sederhana dan mudah dipenuhi. Ia hanya meminta kipas angin duduk, makanan lokal (selama tidak mengandung kambing dan udang), serta makanan sehat saat gladi resik: nasi putih, sayur, lauk berkualitas, dan buah segar.

7. Gigi

Band yang dipimpin Armand Maulana ini juga terkenal dengan riders yang tidak merepotkan. Mereka biasanya meminta ruang ber-AC dengan cermin besar, 15 kursi, dan 15 handuk kecil. Soal konsumsi, mereka hanya meminta: 30 botol air mineral 600 ml, 30 botol minuman ion, 15 botol C-1000, 1 cooler box lengkap dengan es batu dan buah-buahan segar
 

(aln)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement