Namun seperti biasa, ia menanggapi keharuannya dengan pernyataan yang cukup sensitif karena menyinggung soal hak asuh anak pasca bercerai dengan Maia Estianty.
"Bahagia lah, artinya begini, dari kecil sampai Al nikah, kan tinggal di rumah saya, jadi bahagia gitu, dan pasti orang tanya 'kenapa dari kecil hingga menikah, Al tinggal sama bapaknya, nggak sama bundanya? itu PR kalian lah," ucap Ahmad Dhani lalu tertawa.
(kha)