Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Pemakaman Ray Sahetapy Digelar Jumat, Menunggu Anak Datang dari Amerika Serikat

Ravie Wardani , Jurnalis-Rabu, 02 April 2025 |11:50 WIB
Pemakaman Ray Sahetapy Digelar Jumat, Menunggu Anak Datang dari Amerika Serikat
Pemakaman Ray Sahetapy Digelar Jumat, Menunggu Anak Datang dari Amerika Serikat. (Foto: Okezone)
A
A
A

Noudy Sahetapy mengungkapkan, kondisi kesehatan Ray Sahetapy menurun sejak 2 tahun silam imbas penyakit diabetes dan stroke ringan yang dideritanya. Kondisinya semakin parah ketika paru-parunya dipenuhi cairan.

“Jadi kemarin itu, sempat diambil tindakan untuk menyedot cairan tersebut. Kondisinya sempat membaik tapi sudah tak bisa jalan,” ungkap Noudy.*

(SIS)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement