"Aku udah lama nggak buka sosmed ya jadi agak nggak ngikutin," jelasnya.
Sebagaimana diketahui, sindiran Fuji bermula dari sebuah rekaman video saat salah seorang temannya menanyakan soal kado yang akan ia berikan untuk Gala Sky. Saat ditanya, Fuji pun mengaku tidak ingin membeli boneka untuk sang keponakan, lantaran ia kerap kali dipermainkan layaknya boneka.
"Enggak sih. Soalnya aku udah sering dijadiin boneka sama orang lain. Wah dipermainkan," tutur Fuji.
(van)