Tidak hanya itu, saja, Thariq rupanya juga memiliki maksud untuk maju sebagai bakal calon legislatif DPR RI. Oleh karenanya, ia harus mengajukan syarat soal penetapan nama lantaran ia akan mencalonkan diri sebagai caleg DPR RI.
"Nah dalil permohonan berikutnya alasannya apa adalah untuk kepentingan persyaratan untuk mengajukan pencalonan sebagai calon legislatif DPR RI," jelas Humas PN Jaksel.
(van)