Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Pernah Pacaran, Desta Kenang Awal Perkenalannya Dengan Gisel

Wiwie Heriyani , Jurnalis-Selasa, 04 Juli 2023 |07:30 WIB
Pernah Pacaran, Desta Kenang Awal Perkenalannya Dengan Gisel
Desta. (Foto: Instagram/@desta80s)
A
A
A

“Aku nggak seangkatan justru (sama judika), adek kelas justru,” kata Gisel.

Desta kembali dibuat salah tingkah. Ia lantas menyebut bahwa setiap orang mempunyai masa lalu. Termasuk dalam urusan asmara.

“Waktu itu gue main film Si Jago Merah, abis itu udah. Ya semua orang kan punya masa lalu. Santai kali bro,” timpal Desta sambil tertawa.

Beberapa waktu silam, Gisel juga pernah blakblakan soal kisah masa lalunya saat berpacaran dengan Desta. Mantan istri Gading Marten itu mengaku pernah disinggung soal bayaran saat sedang makan di restoran.

"Suatu hari Desta pernah nanya, 'Aku mau tanya deh. Kamu tuh kalau makan emang biasa enggak pernah ikutan patungan ya?' gitu," kata Gisel seperti dikutip dari podcast YouTube-nya pada Senin, 13 Juli 2020.

Mendengar pertanyaan Desta, Gisel mengaku kaget. Pasalnya, ia tak mau dicap sebagai perempuan matre yang hanya memanfaatkan kekasihnya.

"Aku langsung syok dong. 'Oh sorry aku enggak tahu.' Kan gue enggak mau dituduh sebagai cewek matre dong," ujarnya.

(ltb)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement