JAKARTA - Sebanyak tujuh lagu Gigi paling populer sepanjang masa akan dibahas dalam artikel Okezone kali ini. Gigi berkarier sejak 1995 telah banyak menghasilkan hits.
Berikut tujuh lagu Gigi paling populer sepanjang masa.
1. 11 Januari
Lagu 11 Januari menjadi lagu populer Gigi sepanjang masa. Di Spotify, lagu ini berhasil meraih 25 juta stream. Lagu ini masuk dalam album Peace, Love & Respect yang dirilis pada 2007.
2. Yang Tlah Berlalu (Nirwana)
Urutan kedua merupakan lagu Yang Tlah Berlalu (Nirwana). Lagu ini berhasil mendapatkan 8 juta stream di Spotify. Lagu ini masuk dalam album Dunia yang dirilis pada 1995.
3. Terbang
Lagu Terbang menjadi urutan ketiga, lagu populer Gigi sepanjang masa. Lagu ini berhasil meraup 7 juta stream. Lagu Terbang masuk dalam album Kilas Balik yang dirilis pada 1998.
4. My Facebook
Lagu My Facebook mendapatkan 4,8 juta stream di Spotify. Lagu ini masuk dalam album bertajuk GIGI yang dirilis pada 2009.
Follow Berita Okezone di Google News