8. Nabila Putri
Nabila merupakan seorang aktris dan presenter yang memulai kariernya di akting melalui perannya di film 4 Tahun Tinggal di Rumah Hantu. Sebelumnya dia juga sudah sering tampil di FTV seperti Kacamata Arwah dan sitkom The East.
Ternyata Nabila merupakan anak pejabat. Ayahnya, Toto Yuli Santoso merupakan Wakil Ketua DPRD di Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah.
9. Velove Vexia
Velove dikenal publik usai beradu akting dengan Raffi Ahmad dalam sinetron Olivia. Setelahnya, ia malang melintang di layar kaca hingga film.
Sang artis merupakan putri dari pengacara terkenal OC Kaligis. Ayahnya tersebut juga pernah jadi anggota fungsionaris Partai Golkar.
(ATP)