Komentar suntikan semangat dari ibunda Aurel Hermansyah tersebut, justru menarik perhatian dari para netizen.
Ada yang menilai Krisdayanti seharusnya tidak perlu mendukung Nikita Mirzani. Ada juga yang mempertanyakan kenapa dirinya justru mendukung Nikita Mirzani.
“@krisdayantilemos Mimi sudah support Ameena saja. Nenek Niki enggak usah disupport,” tulis akun @i**ridelzaanna.
“@krisdayantilemos ngapain sih mi???,” tulis netizen dengan akun bernama @mhm**haikal.putra.
“@krisdayantilemos Mimi nongki sama Ammena saja Gemmih,” komentar dari **i02ntan
“Semoga Mimi dukung olahraga nya bukan kelakuannya. Sayang orang kayak Mimi kalau dukung kelakuannya,” tambah warganet pemilik akun bernama **wi.**rmala30
(RPA)
(kem)