Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Quwenjojo Minta Maaf Gegara Tuduhan Pelecehan Seksual, Gofar Hilman: Gue Gak Maksa

Lintang Tribuana , Jurnalis-Sabtu, 12 Februari 2022 |18:39 WIB
Quwenjojo Minta Maaf Gegara Tuduhan Pelecehan Seksual, Gofar Hilman: Gue Gak Maksa
Gofar Hilman. (Foto: Instagram)
A
A
A

GOFAR Hilman membantah tudingan dirinya memiliki power alias kekuasaan untuk memaksa pemilik @quweenjojo meminta maaf dan mengaku membuat tuduhan pelecehan seksual palsu. Gofar Hilman memberi klarifikasi. 

"Gue tegaskan di sini bahwa gue tidak memaksa yang bersangkutan untuk mengatakan hal yang bertentangan dengan fakta yang dia paparkan saat mediasi," tulis Gofar, dikutip dari Twitter, Sabtu (12/2/2022).

"Semua yang dinarasikan mengenai seberapa powerful gue, itu justru hal-hal yang ada di luar kapasitas gue," katanya lagi.

Gofar mengungkap bahwa mediasinya dengan sang pemilik akun, Hafsyarina Sufa Rebowo atau Syerin itu dilakukan pada 10 Februari 2022. Pertemuan mereka juga didampingi oleh pihak berwajib dan keluarga Syerin.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement