
Alyssa tampil begitu memesona dengan dress batiknya. Rambutnya disanggul rapi membuat kalung beserta antingnya terpampang nyata. Penampilannya semakin lengkap dengan make up flawless dan lipstick nude-nya.
Tak hanya Shahnaz Alyssa Abidin, masih banyak aktor dan aktris cantik yang akan tampil dalam acara Malam Puncak Indonesian Movie Actors Awards 2021. Di antaranya Reza Rahadian, Bhisma Mulia, Beby Tsabina, Amanda Manopo, Arya Saloka, Asri Welas, Prilly Latuconsina, dan masih banyak lagi.
Penasaran? Saksikan Malam Puncak Indonesian Movie Actors Awards 2021 sekarang di aplikasi RCTI+ atau di www.rctiplus.com.
(aln)