Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Imbas Amber Heard, Johnny Deep Resign Perankan Grindelwald

Nadya Dheanty , Jurnalis-Sabtu, 07 November 2020 |14:31 WIB
Imbas Amber Heard, Johnny Deep Resign Perankan Grindelwald
Johnny Depp (Foto: Warner Bros)
A
A
A

Dalam suratnya tersebut, Depp turut berterima kasih atas dukungan serta kesetiaan para penggemar.

"Saya ingin berterima kasih kepada siapa pun yang memberikan saya dukungan dan kesetiaannya," jelas Depp.

Sementara Warner Bros telah mengkonfirmasi mundurnya Depp dari serial film itu. Dalam pernyataan tersebut, juru bicara juga mengumumkan penundaan jadwal perilisan.

"Johnny Depp akan meninggalkan franchise Fantastic Beasts. Kami berterima kasih kepadanya atas karya pada film-film tersebut hingga saat ini. Fantastic Beasts 3 saat ini sedang dalam produksi, dan peran Gellert Grindelwald akan diatur ulang. Film ini akan tayang perdana di bioskop seluruh dunia pada musim panas 2022," jelas juru bicara Warner Bros.

(aln)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement