JAKARTA - Epy Kusnandar pemeran Kang Mus di Preman pensiun mengalami stroke. Bahkan karena serangan stroke tersebut, ia mengalami kebutaan mata sebelah.
Hal tersebut diungkapkan olehnya di channel YouTube pribadinya yang tayang pada 2 September 2020.
"Mata dulu semakin kabur semakin buta, ini kiri. Terus otak di sebelah kiri, kalau digerakkan ke kiri enggak berasa," kata Epy seperti dikutip dalam video tersebut, Selasa (8/9/2020).
Baca juga: Epy Kusnandar Terkena Stroke: Harus Manajemen Stres