Baca Juga: Hot Gosip: Jerinx SID Ditahan hingga Ashanty Laporkan Balik Martin Pratiwi
Meski liburan keluarga Hermansyah kali ini jauh lebih sederhana dibandingkan plesiran ke luar negeri seperti biasanya. Namun hal tersebut tak mengurangi kebahagiaan Ashanty bisa membawa keluarganya untuk berlibur.
“Apa pun keadaannya, di mana pun kami, akan selalu bahagia, karena kami bersama,” tulis Ashanty sebagai keterangan salah satu foto.
Selain liburan sekeluarga, momen berwisata ke Curug Nangka ini juga dimanfaatkan Anang sekeluarga untuk membuat konten vlog.
Mengingat dari bebebapa video pendek yang diunggah Ashanty melalui fitur Insta Story miliknya, terlihat Ashanty dan Anang sekeluarga berlibur ke Bogor tersebut dengan membawa serta rombongan para kru akun chanel Youtube The Hermansyah.
(edh)