Namun seluruh keuntungan tersebut diputar kembali untuk kebutuhan biaya produksi dan sebagainya. Raffi dan partner bisnisnya pun meraih masing-masing Rp 20 miliar per tahun.
Namun seluruh uang itu tak dimasukan dalam kantong, tetapi dialirkan untuk menghidupi bisnisnya yang lain. "Uang yang gue dapat enggak selalu gue ambil. Gue kesana kesiniin lagi," ujarnya.
Raffi Ahmad dan sang istri, Nagita Slavina diketahui menjalankan berbagai bisnis. Selain kuliner, mereka mendirikan rumah produksi RA Pictures hingga label musik RANS Musik.
(edh)