Ryan Reynolds pun mencontohkan, pagi tadi (waktu setempat) ia dan anak-anaknya membuat gaun dari kertas tisu dan itu sangat menyenangkan. "Kami sedang mengembangkan keterampilan yang akan membawa kami ke dunia baru," candanya.
Aktor berusia 43 tahu itu juga mengatakan bahwa dia telah menghabiskan waktunya untuk homeschooling dan berkebun. Plus, Lively akan memberinya potongan rambut .
Baca juga: Selamat! Ryan Reynolds dan Blake Lively Sambut Kelahiran Anak ke-3
"Kami mencoba menjadikan ini pengalaman pendidikan, tetapi saya kebanyakan minum," kata pemilik Aviation Gin.
(kem)