Salah satu anggota keluarga yang berhasil mendapat kesuksesan adalah sang anak, Nino Kuya. Berkat aksi prank menyamar sebagai tunawisma yang ingin membeli ponsel mewah, Nino berhasil menjadi trending di YouTube.
Baca juga: Terungkap, Bunga Citra Lestari Jadi Inspirasi Ariel NOAH Ciptakan Lagu
Melihat kesukskesan Nino tersebut tak serta membuat sang kakak, Cinta Kuya iri dan merasa bersaing. Mereka justru saling mendukung meskipun masing-masing memiliki saluran YouTube sendiri.