Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Stigma Janda dan Hoax Video Syur Bikin Gisella Anastasia Drop

Vania Ika Aldida , Jurnalis-Rabu, 23 Oktober 2019 |21:30 WIB
Stigma Janda dan Hoax Video Syur Bikin Gisella Anastasia <i>Drop</i>
Gisella Anastasia (Foto: Instagram Gisel)
A
A
A

Hal yang paling menyedihkan dialami Gisel lantaran pemikiran orang-orang yang terlalu menyudutkan dirinya, yang notabene adalah seorang janda. Namun, ia selalu berusaha untuk bangkit meski harud merasakan kesedihan mendalam akibat fitnah yanh ditujukan padanya.

Baca Juga:

Sah Jadi Istri Josscy, Intip Potret Anggunnya Rina Nose

Kenakan Hijab, Haruka Nakagawa: Ajari Aku Islam

"Nah itu dia, yang bikin sedih dan pengin nangis, kondisinya adalah saya ini istilahnya janda. Stigma orang kalau soal perempuan yang gagal menikah, itu kan pasti jelek gitu. Apapun yang terjadi banyak yang enggak mau tahu. Jadi langsung dipukul rata saja, jelek. Tapi pas ada berita ini pada senang banget tuh. Emang dasar nih janda, pasti gitu. Jadi saya sedih sekali. Tapi mau gimana lagi, enggak ada yang bisa disesali," jelasnya.

"Maksudnya keputusan itu sudah saya ambil waktu itu untuk berpisah, dan saya ambil dengan segala risikonya. Saya juga enggak kepikiran bakal difitnah sama orang model kayak gini. Jadi pasti ada sedih, ada nangis, tapi bangkit lagi jalan lagi," pungkasnya.

(aln)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement