Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Wow, Ariana Grande Ternyata Pakai Gaun Buatan Desainer Surabaya di MTV VMA 2018

Agregasi Solopos , Jurnalis-Rabu, 22 Agustus 2018 |11:16 WIB
Wow, Ariana Grande Ternyata Pakai Gaun Buatan Desainer Surabaya di MTV VMA 2018
Ariana Grande (Foto: Instagram/@arianagrande)
A
A
A

Diana Putri mengucapkan terima kasih kepada anaknya yang ikut merancang gaun tersebut. Dia sangat senang gaunnya dipakai oleh selebritas kenamaan Hollywood. Ini memang bukan kali pertama karya Diana Putri mendunia. Beberapa waktu lalu, dia diminta merancang gaun khusus untuk dikenakan Putri Kerajaan Goeorgia, Kristine Bagration.

Baca Juga: Lolos Ujian Jadi Polisi, Yang Yoseob 'Highlight' Wamil Dalam Waktu Dekat

Di sisi lain, MTV VMA 2018 menjadi ajang debut Ariana dengan kekasihnya. Untuk pertama kali sejak ketahuan pacaran, Ariaan dan Pete tampil bersama di red carpet. Tak tanggung-tanggung, Ariana langsung mencium bibir Pete di depan awak media dalam penampilan red carpet pertama mereka itu.

(LID)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement