Dikenal sebagai seorang rocker, Hari Moekti pun sukses mempopulerkan lagu yang berjudul Aku Suka Kamu Suka, Ada Kamu, dan Satu Kata. Hari juga sempat bergabung dengan grup band lainnya, meskipun ia lebih banyak berkarier dengan band Adegan.
Setelah mengeluarkan tujuh album bersama Adegan, Hari mulai mendalami ilmu agama. Hingga akhir hayat, Hari kerap berdakwah lewat Instagram dan YouTube.
(aln)