Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kabar Gembira! Single Soju Milik Jay Park Resmi Dirilis

Pernita Hestin Untari , Jurnalis-Jum'at, 25 Mei 2018 |15:21 WIB
Kabar Gembira! Single <i>Soju</i> Milik Jay Park Resmi Dirilis
Jay Park (Foto: Allkpop)
A
A
A

SEOUL - Single terbaru penyanyi Jay Park berjudul Soju akhirnya rilis. Jay Z mengunggah official audio di youtube channel miliknya pada 24 Mei 2018. Dalam lagu terbarunya itu, ia berkolaborasi dengan rapper Amerika, 2 Chainz.

Menariknya, lagu yang mengambil nama minuman populer di Korea tersebut berkisah tentang budaya minum di Korea. Jay Park berusaha untuk menyampaikan budaya Korea kepada penggemar Amerika.

 

Melansir Soompi, lagu tersebut adalah lagu berbahasa inggris pertamanya yang dirilis melalui Roc Nation, label baru Jay Park. Bergabungnya Jay Z di dalam label tersebut, pada 2017 menandai langkah pertamanya di industri musik global.

Untuk diketahui, Roc Nation merupakan label bagi penyanyi top dunia, seperti: Mariah Carey, J. Cole, dan DJ Khaled. Kini lelaki bernama asli Park Jae Bom itu akan memulai produksi lagu dan aktivitas di Amerika Serikat.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement