"Aduh jodoh pasti bertemu," katanya lantas tertawa
"Enggak enggak enggak. Aku sama Afgan enggak pernah mau cerita hal pribadi jadi ditebak tebak saja," tambah Rossa.
Sementara itu, Afgan menganggap Rossa sebagai salah satu sosok penting yang memberikan pengaruh dalam perjalanan kariernya selama sepuluh tahun terakhir. Meskipun tak pernah terang-terangan menjawab adanya hubungan spesial, keduanya saling mendukung dan hadir di momen-momen penting.
(kem)