Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Terpergok Dinner Bareng, Chris Pine dan Annabelle Wallis Pacaran?

Ady Prawira Riandi , Jurnalis-Selasa, 10 April 2018 |13:20 WIB
Terpergok <i>Dinner</i> Bareng, Chris Pine dan Annabelle Wallis Pacaran?
Chris Pine (Foto: PEOPLE)
A
A
A

LOS ANGELES – Lama tak tercium kabar percintaannya, Chris Pine kini digosipkan sedang dekat dengan seorang perempuan. Aktor film Wonder Woman ini dirumorkan menjalin kasih dengan aktris The Mummy, Annabelle Wallis.

Rumor kedekatan Chris dan Annabelle semakin kencang setelah keduanya terpergok menghabiskan makan malam bersama di Malibu, California. Baik Chris dan Annabelle diundang untuk makan malam bersama yang diadakan oleh Black Cow Vodka.

Baca juga: Warner Bros. Makin Serius Garap Film Batgirl

“Chris dan Annabelle duduk berhadapan di saat makan malam itu. Cukup terbukti bahwa mereka sudah berpacaran. Mereka terlihat sangat nyaman bersama,” ujar seorang saksi mata dilansir dari PEOPLE, Selasa (10/4/2018).

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement