Hal tersebut menggambarkan perasaan Arie yang dirundung duka, ia juga menyertakan akun anak dari presenter kuliner tersebut dan mengungkapkan bahwa dirinya ikut berduka atas kepergian Pak Bondang Winarno.
"May you rest in love mr. Winarno.. #RIP
Turut berduka cita mbak @gwenwinarno@yudhabudhisurya @saffronllewellyn," tulisnya dalam caption Instagram.
(fid)