Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Seminggu Keluar dari Penjara, Anggita Sari Kapok dan Lebih Hati-Hati

Vania Ika Aldida , Jurnalis-Kamis, 02 November 2017 |21:08 WIB
Seminggu Keluar dari Penjara, Anggita Sari Kapok dan Lebih Hati-Hati
Anggita Sari (foto: Okezone)
A
A
A

(Baca Juga: Setelah Menikah, Rifky Balweel dan Biby Alraen Ingin Bulan Madu ke Maldives)

"Sebenarnya sih pengin balik ke dunia DJ, kangen banget. Karena pekerjaan yang dikerjakan dengan senang hatikan bisa lebih suka dan lebih bagus ngerjainnya gitu, jadi aku pengin nge-DJ lagi," paparnya.

"Cuma ya lebih hati-hati saja, enggak mau kena kasus yang kemarin. Karena aku berteman dengan lingkungan DJ di tempat yang seperti itu, dan aku palingan akan melanjutkan usaha properti aku," tandasnya.

(Baca Juga: EKSKLUSIF: Moammar Emka Beranggapan Kasus Nikita Mirzani Awalnya Cuma karena Hoax!)

Mengenai bisnis properti yang juga akan kembali ia tekuni, ayahnya-lah yang ternyata mengarahkan dirinya untuk terjun ke usaha tersebut. Akan tetapi ia mengaku bahwa dahulu ia belum memfokuskan diri menjalani bisnis tersebut lantaran masih terjerat dalam pengaruh narkotika.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement