Sementara itu, netizen yang melihat unggahan dari sang manajer tersebut langsung memanjatkan doa untuk pedangdut fenomenal tersebut. Dimana doa Al-Fatihah banyak ditulis netizen dalam kolom komentar Markoneng.
"Al-Fatihah untuk mba jupe yg baik hati ya," tulis @yudoprathama.
"Al fateha buat mbak jupe," tulis @aritha_zaen.
(edh)