Reza Arap: Tak Ada yang Lebih Layak untuk Dapat Dukungan dan Empati Selain Orangtua Lula Lahfah

Niko Prayoga , Jurnalis
Kamis 29 Januari 2026 15:16 WIB
Reza Arap
Share :

Selain itu, ia juga mengungkapkan kerinduan mendalam dengan memberikan komentar pada unggahan terakhir instagram Lula Lahfah.

“bangun.,” begitulah ungkapan kerinduan mendalam Reza melalui kolom komentar dalam unggahan terakhir akun Lula Lahfah.

Komentar tersebut diunggah Reza Arap melalui akun pribadi miliknya dengan nama @ybrap pada satu hari yang lalu, atau sekitar Rabu, 28 Januari 2026. Sontak hal tersebut mengundang perhatian netizen, bahkan komentar itu mendapatkan 168 ribu suka. 

(kha)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya