Reza Arap: Tak Ada yang Lebih Layak untuk Dapat Dukungan dan Empati Selain Orangtua Lula Lahfah

Niko Prayoga , Jurnalis
Kamis 29 Januari 2026 15:16 WIB
Reza Arap
Share :

Video kemesraan itu merupakan unggahan di akun X pribadi milik Reza Arap pada 3 Oktober 2025 kemarin. Video itu diunggah ulang oleh dirinya sebagai bentuk kerinduan pada sang kekasih. 

Dalam video yang diunggah ulang oleh Reza Arap, terlihat momen Almarhumah Lula Lahfah yang sedang bercerita kepada dirinya selaku pasangan terkait Album Baru Taylor Swift. 

Hal itu cukup jelas menjadi momen kemesraan dimana umumnya sepasang kekasih sering melakukan hal tersebut atau istilah sekarang disebut dengan “yapping”. 

Bahkan dalam keterangan video tersebut ia menuliskan “she'll b yapping bout taylor's new album for the next 2 weeks,”.

Jika diterjemahkan dalam bahasa Indonesia maka berarti “Dia akan terus mengoceh tentang album baru Taylor selama 2 minggu ke depan,”.

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya